Saturday, November 15, 2014

Padri Uganda yang hilang ditemui di kuburan Mexico


utusan malaysia terkini

Padri Uganda yang hilang ditemui di kuburan Mexico


indah.com

Padri Uganda yang hilang ditemui di kuburan Mexico

 15/11/2014  
Mexico City - Jasad seorang padri Katolik Rome dari Uganda ditemui di antara kuburan massal di Mexico. Padri ini dilaporkan menghilang sejak beberapa bulan lalu.

Penemuan kuburan massal ini berkaitan dengan operasi pencarian 43 mahasiswa Mexico yang hilang misteri  dan dikhawatirkan telah dibunuh oleh geng penjenayah setempat. Demikian seperti dilansir Reuters, Sabtu (15/11/2014).

Jasad padri itu,   John Ssenyondo   ditemui minggu  lalu, ketika otoriti setempat membongkar kuburan massal yang ditemui di wilayah Guerrero. Jasad tersebut berhasil dikenalpasti dari tulang tengkorak serta giginya.

"Ditemukan di sebuah kuburan massal bersama dengan enam jasad lainnya," terang jurucakap keuskupan Chilpancingo-Chilapancingo-Chilapa, yang ada di wilayah Guerrero, wilayah yang sama dengan hilangnya para mahasiswa tersebut.

Menurut jurucakap tersebut, dipercayai padri Ssenyondo diculik oleh lelaki  bersenjata setelah menolak untuk membaptis anak perempuan anggota geng penjenayah setempat.

Ssenyondo diketahui telah melayani warga setempat di wilayah Guerrero sejak tahun 2010 lalu.

Sementara itu, terkait kes penculikan para mahasiswa Mexico, otoriti setempat telah menahan lebih dari 70 orang yang dipercayai terkait kes ini. Salah satunya ialah mantan Datuk  Bandar Iguala, Jose Luis Abarca dan isterinya. Abarca dicurigai sebagai dalang utama di balik hilangnya puluhan mahasiswa tersebut.
sumber: detikNews






No comments:

Post a Comment